Official Website Organisasi Perempuan Muslim Ahmadiyah

Hari Khilafat

Langkah Kecil untuk 100 Tahun JAI: Semangat Literasi di Cigunungtilu

Cigunungtilu, 12 Oktober 2025 – Lajnah Imaillah Remaja dan Nashirat Cabang Cigunungtilu menggelar kegiatan Pertemuan Khusus LI Remaja yang dirangkaikan dengan Hari Literasi di Madrasah Al-Ihsan...

Menutup September dengan Ilmu dan Kebersamaan, Lajnah Imaillah Sukabumi Gelar Muawanah

Sukabumi, 28 September 2025 – Di Penghujung bulan September Lajnah Imaillah cabang Sukabumi menggelar kegiatanrutin bulanan muawanah pada hari Minggu, bertempat di Masjid Bilal, Sukabumi...

Webinar Rishtanata: Keuangan Sehat, Rumah Tangga Kuat, Langkah Awal Menuju Keharmonisan

Sabtu, 13 September 2025 – Dalam upaya memperkuat pondasi rumah tangga dan meningkatkan kesejahteraan keluarga, Lajnah Imaillah Indonesia menyelenggarakan Webinar Rishtanata bertema “Keuangan...

Menjaga Masjid, Menyemai Persaudaraan: Jum’at Berkah Bersama LI Pangalengan

Pangalengan, 19 September 2025 – Hari Jum’at kerap dimaknai umat Islam sebagai hari penuh berkah, momentum untuk memperbanyak ibadah sekaligus menebar kebaikan. Spirit tersebut diwujudkan Lajnah...

Remaja Manislor Tantang Arus Modernitas: Diskusi Kritis Bahas Etika Hidup Islami

Manislor, 28 September 2025 — Dalam upaya membekali generasi muda dengan pemahaman islami terhadap berbagai isu kehidupan, Lajnah Imaillah Remaja Cabang Manislor menggelar kegiatan tarbiyat remaja di...

Bangkit: Nafas Kemerdekaan dari Perempuan yang Menjahit Kembali Mimpinya

Oleh: Begum Hijratul Halida ZiaJuara Dua Lomba Menulis Esai LI Mataram Kemerdekaan Bagi saya, bukan hanya tentang bebas dari penjajahan bangsa lain, tetapi juga bebas dari rasa takut, keterbatasan...

LI Indonesia Update

Ramadan Kareem

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipiscing elit dolor